Menu

Tahukah 3 Fase Unik yg dimiliki oleh Manusia?

Jika kita buat Fase Manusia dari segi Waktu, Tenaga dan Uang, maka kita semua melalu 3 Fase ini, yaitu:

#1. Remaja : Banyak Waktu, Banyak Tenaga, Tapi tidak punya Uang

#2. Dewasa : Banyak Tenaga, Banyak Uang, Tapi tidak punya Waktu

#3. Tua : Banyak Uang, Banyak Waktu, Tapi tidak punya Tenaga

Jadi selalu bersyukur atas nikmat yang telah diberikan ALLAH kepada kita.

Bersyukurlah atas segala waktu, tenaga dan materi (uang) yang kita miliki sekarang.

Dan jangan kita sia-siakan semua ini dengan hal-hal Tidak Baik, Tidak Penting dan Tidak Bermanfaat.

#Alfarabee
#OmahMaduQuGresik